Senin, 27 Desember 2010

desain grafis




Macam-macam Software Desain Grafis



Bagi Anda yang berkecimpung di dunia desain grafis, Anda tentu tahu macam-macam software desain grafis yang ada. Anda pastinya juga sering menggunakan berbagai software ini.
Kelebihan dan kekurangan dari berbagai software ini juga tentu sudah bukan menjadi rahasia lagi bagi Anda. Tapi untuk mereka yang baru berkecimpung di dunia desain grafis atau yang ingin belajar desain grafis, informasi ini bisa menjadi salah satu acuan dalam memilih software yang sesuai.
Ada software desain grafis yang mudah digunakan dan ada juga yang agak sulit digunakan. Setiap software juga mempunyai kelebihan dan kecanggihannya masing-masing. Dan tentu setiap software memiliki kekuatan bidang desainnya sendiri-sendiri, misalnya untuk desain ruang interior, desain tiga dimensi, desain materi promosi (brosur, poster, dll) dan berbagai tujuan lainnya.
Software Desain Grafis
Ada macam-macam software desain grafis yang bisa Anda coba kelebihan dan kekurangannya. Biasanya software yang digunakan dalam desain grafis memiliki harga yang cukup mahal. Mencoba software trial ini bisa menjadi salah satu pilihan untuk melihat kemampuan yang dimilikinya. Beberapa software desain grafis yang sering digunakan antara lain:
1.  Adobe Photoshop
Software ini merupakan software pengolah gambar yang paling lengkap dan canggih. Kemampuan software ini dalam memperbaiki gambar dan foto sudah tak diragukan lagi.
Software ini menjadi salah satu software yang wajib dimiliki dan dikuasai oleh seorang desain grafis. Memang tidak mudah mempelajari dan menggunakan software ini, tetapi di internet terdapat berbagai tutorial yang bisa Anda gunakan. Terdapat tutorial untuk pemula sampai tutorial untuk tingkat mahir.
2.  Coreldraw
Software ini banyak digunakan oleh para desain grafis untuk berbagai kebutuhan. Salah satu kebutuhan yang bisa dipenuhi oleh software ini adalah kebutuhan didalam bidang promosi. Software ini cocok untuk membuat desain brosur, poster, spanduk, dan desain lainnya. Hasilnya merupakan file dengan ekstensi cdr yang bisa juga Anda eksport ke format lain, seperti format gambar.
3.  Adobe Freehand
Software desain ini sebenarnya dulu dimiliki oleh perusahaan Macromedia. Namun sejak tahun 2005, Macromedia dibeli oleh Adobe termasuk Freehand di dalamnya. Sejak itulah Freehand menjadi Adobe Freehand.
Ada macam-macam software yang dimiliki oleh Adobe, termasuk Ilustrator yang sangat mirip Freehand. Oleh karena itu, Freehand tidak mengalami banyak perkembangan saat diambil oleh Adobe. Walau demikian, bagi mereka yang sudah terbiasa menggunakan Freehand, akan tahu bahwa software ini sangat cocok untuk desain terutama di dalam pembuatan layout buku, koran dan majalah.
4.  Adobe Ilustrator
Seperti yang sudah saya paparkan di atas, Ilustrator adalah salah satu software yang menjadi andalan Adobe. Oleh karena itu, banyak versi software ini yang sudah dikeluarkan untuk melengkapi kemampuannya dalam desain grafis. Ada banyak peralatan desain yang ditanamkan dalam software ini. Untuk itulah diperlukan keuletan dalam mempelajari penggunaan software ini.
Ada banyak software desain grafis yang bisa Anda pakai. Sebenarnya macam-macam software itu mempunyai prinsip kerja yang sama. Semua tergantung dari kebiasaan Anda sebagai pengguna software tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bleach Papercraft: SD Ichigo Kurosaki

bleach kon papercraft 300x225 Bleach Papercraft: SD Ichigo Kurosaki

Everybody who is like to see and read anime and manga must know about the Bleach. Yes, this is a popular anime among the comic readers today. The bleach is an anime that storied about the battle between swordsman warriors against many bad people to make our world peaceful. At this anime, you can see that actually there are many main characters at here and SD Ichigo Kurosaki is one of them.

As a comic and manga lover, this will be strange for us if we have not collected this papercraft yet. The bleach papercraft : SD Ichigo Kurosaki is an awesome papercraft for the comic and anime lovers. Everybody who is acclaim herself or himself as a comic and anime lover will make themselves to be very desire to get this papercraft. Therefore, you have to consider getting this papercraft as soon as you can now.

Just for information to you, this is a free papercraft. This will be good news for us because we will not have to spending our money just to get the free bleach papercraft: SD Ichigo Kurosaki today. Therefore, just download this papercraft file immediately. Anyway, do not to see the password at its download links to makes you able to open the file when you have downloaded the file.

Download it Here

Incoming search terms for the article:

bleach papercraft,papercraft bleach,ichigo papercraft,papercraft ichigo,bleach,papermodelz,Ichigo Kurosaki papercraft,bleach papercraft templates,bleach paper model,ichigo paper craft

Artikel Bleach Papercraft: SD Ichigo Kurosaki Proudly presented by Download Printable Paper Models. Please also see our sister site:Best Powerpoint Themes to get Free Powerpoint Template for school, business, medical presentation and many more!.

 

Design By SkinCorner | Distributed By FreeAnimeTheme